Drama
Thundercloud Rainstorm (2025) adalah kisah tentang Il Jo, seorang anak haram yang menghadapi pelecehan dari saudara tirinya Seo Jeong In. Setelah situasi sulit, dia bergantung pada sepupunya Seo Jeong Han, yang impusif mencium Il Jo. Ketika Il Jo dirawat di rumah sakit, Jeong Han membayar biaya operasinya dan meminta pengembalian dengan tubuhnya, membuat Il Jo tinggal bersamanya dan melayaninya. Ketegangan antara mereka berkembang menjadi obsesi yang intens dari Jeong Han terhadap Il Jo.